Materi Test Terdiri dari dua model :
1. Wawancara bagi Siswa dan Orangtuanya/Wali (Orangtuanya/Wali tidak hadir maka dinyatakan tidak lulus)
2.Test Akademik berupa tes tulis (Matematika standar UN SD) dan tes Lisan/Praktek (Praktek mengaji, Hafalan Juz `Amma, Praktek Sholat, dan Do`a sehari-hari)